Home / Berita / Internasional / Olahraga / Reviews

Selasa, 30 Januari 2018 - 10:29 WIB

Punya Coutinho, Barcelona Pinjamkan Deulofeu ke Watford

Pemain Barcelona, Gerard Deulofeu

Pemain Barcelona, Gerard Deulofeu

Viewer: 496
0 0
Terakhir Dibaca:46 Detik

KompasNasional.com – Klub Spanyol, Barcelona, telah melepas Gerard Deulofeu ke klub Inggris, Watford. Pemain sayap itu dipinjamkan sampai akhir musim.

Barcelona merekrut Deulofeu dari Everton pada musim panas silam dengan biaya transfer 12 juta euro. Tampilan apik pemain ini saat dipinjamkan ke AC Milan membuat klub Katalan itu tertarik menggunakan opsi pembelian kembali pemain 23 tahun itu.

Baca Juga  TNI Sangat Peduli Terhadap Dunia Pendidikan"Lakukan Pembanguan Sekolah.

Namun, Deulofeu gagal bersinar dalam arahan Ernesto Valverde. Ia hanya tampil lima kali sebagai starter di musim ini.

Posisinya semakin sulit karena Barcelona baru aja membeli pengatur permainan Liverpool Philippe Coutinho pada awal bulan ini. Karena itu, ia akhirnya dipinjamkan.

Deulofeu bisa melakukan debutnya bersama Watford dalam lanjutan Liga melawan Stoke City, Rabu malam. Ia sebelumnya mencetak 5 gol dalam 62 laga di Liga Inggris.

Baca Juga  Roy Suryo Posting Komik Palu Arit, Polri Langsung Berekasi...

Barcelona berharap kemampuan pemain itu kian terasah di klub barunya. “Kesepakatan ini membuat tim Inggris tersebut membayar gaji dia dan potensi tambahan sebesar satu juta euro,” kata Barcelona dalam pernyataannya.

(Antara/TR)

Happy
Happy
%
Sad
Sad
%
Excited
Excited
%
Sleepy
Sleepy
%
Angry
Angry
%
Surprise
Surprise
%

Share :

Baca Juga

Arsip

Rupiah Melemah, Sentuh level Rp 13.343 per USD

Berita

*Wujudkan Program Unggulan, Satgas Pamtas Yonif Mekanis 643/Wns Lakukan Penanaman Serentak Pohon Kemiri Di Patok Batas.*

Berita

Cegah Human trafficking, Yustinus Minta Kolaborasi Antar Lembaga Diperkuat

Berita

Salurkan Mesin Pencacah Daun Nenas, Ketua TP. PKK Taput Upayakan Fasilitasi Pelatihan.

Berita

Pelatihan Vokasi Pemeliharaan PSU Program KOTAKUPemeliharaan dan Pemanfaatan Kawasan Parit Nanas

Arsip

Google Mau Beli Twitter?

Berita

Kepala Cabang Dinas Siantar Monitoring Dan Evaluasi Pelaksanaan Ujian Sekolah Tingkat SMA-SMK

Berita

Akhir Tahun, Mahasiswa Dari Obi Beri Kartu Merah ke Gubernur