Terakhir Dibaca:24 Detik
Kompasnasional.com– Gempa berkekuatan 6,7 Magnitudo mengguncang Kanada pada Senin (22/10).
Diberitakan Reuters yang mengutip Badan Survei Geologi AS, USGS, gempa terjadi di perairan provinsi British Columbia.
Gempa berpusat sekitar 190 km baratdaya Port Hardy dengan kedalaman 33 km dari permukaan laut.

Seismograf, alat ukur gempa bumi. (Foto: Thinkstock/Petrovich9)